-=[ Blogger Indonesia ]=-

Tugu Adipura Patung Gajah Bandar Lampung

Tugu Adipura Patung Gajah Bandar Lampung

Tugu Adipura Patung Gajah Bandar Lampung  – Kota Bandar Lampung, memiliki icon tugu adipura, tugu yang berdiri di tengah tepatnya di persimpangan kota antara jl. raden intan, jalan Sudirman, Jl. Diponegoro, dan Jl. Jend. Ahmad Yani. Tugu yang indah di hiasi dengan Air mancur dan patung gajah yang mengitarinya.
Ada nya patung gajah di buat mengelilingi tugu adipura karena Gajah merupakah salah satu fauna yang menjadi ciri khas dari provinsi Lampung  yang saat ini para gajah di centralkan di wisata way kambas lampung.  Tugu Adipura di dirikan sebagai Piala atas prestasi kota terbersih pada tahun tahun 1995, 1996, 1998 dan 2009.

Tugu Adipura Patung Gajah Bandar Lampung

Tugu adipura tampak indah ketika di lihat malam hari, banyak orang – orang menikmati indahnya malam di sekitar tugu adipura ini. Ada yang bermain sepeda, ada yang bermain atraksi bola, dance, foto foto dan lain lain. Khusus setiap hari minggu jl. diponegoro di tutup sebagai hari car free day.



share this article to: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg
Posted by Unknown, Published at Friday, December 14, 2012 and have 0 comments

No comments:

Post a Comment

Baca Dulu Kalau Mau Komentar !

[-] Gunakan Akun Link Untuk Kunjungan Balik Saya.. :)
[-] Dilarang Berkata Kasar Dan Berkelahi
[-] Komentar Harus Sesuai Dengan Artikel [Jangan OOT]
[-] Dilarang LIVE LINK Karena Akan Dihapus Otomatis oleh sistem
[-] Cantumkan Link Sumber Jika Ingin COPAS.

Mohon Maaf Bila Ada Komentar yang Belum saya Tanggapi Karena Saya Tidak Online 24 Jam. Terima Kasih Sudah Berkunjung.

Salam ™ ZtrongerninjaS ™